Struktur-PPID

By Reymond Febrian A 21 Mar 2022, 15:09:23 WIB

SUSUNAN KEANGGOTAAN

PEJABAT PENGELOLA INFORMASI DAN DOKUMENTASI (PPID) PEMBANTU

BADAN PENGELOLA KEUANGAN DAN ASET DAERAH PROVINSI RIAU

 

NO

JABATAN DALAM KEANGGOTAAN

JABATAN DALAM KEDINASAN

1

Atasan PPID

Kepala Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah

2

PPID Pembantu

Sekretaris Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah

3

Sekretaris PPID Pembantu

Kepala Sub Bagian Kepegawaian dan Umum

4

Bidang Pelayanan Informasi dan Dokumentasi

  1. Kepala Bidang Anggaran Daerah
  2. Kepala Subbagian Keuangan, Perlengkapan dan Pengelolaan Barang Milik Daerah
  3. Kepala Subbidang Penyusunan Anggaran
  4. Kepala Subbidang Evaluasi dan Pengendalian Anggaran
  5. Kepala Subbidang Fasilitasi dan Pembinaan Anggaran.
  6. Pejabat Fungsional Arsiparis
  7. Pejabat Fungsional Pranata Komputer
  8. Staf Bagian Anggaran Daerah

5

Bidang Pengolahan dan Klasifikasi Informasi

  1. Kepala Bidang Pengelolaan Barang Milik Daerah
  2. Kepala Bidang Perbendaharaan dan Kas Daerah
  3. Kepala Subbidang Penatausahaan Barang Milik Daerah
  4. Kepala subbidang Pemanfaatan dan Pengamanan Barang Milik Daerah
  5. Kepala subbidang Pemindahtanganan, Pemusnahan dan Penghapusan Barang Milik Daerah
  6. Kepala Subbagian Penerimaan Daerah
  7. Kepala Subbagian Pengelola Kas Daerah
  8. Kepala Subbagian Belanja Daerah
  9. Pejabat Fungsional Analis Keuangan Pusat dan Daerah
  10. Staf Bagian Pengelolaan Barang Milik Daerah
  11. Staf Bagian Perbendaharaan dan Kas Daerah

6

Bidang Penyelesaian Sengketa Informasi

  1. Kepala Bidang Akuntansi dan Pelaporan
  2. Kepala Subbagian Perencanaan Program
  3. Kepala Subbidang Akuntansi dan Konsolidasi
  4. Kepala Subbidang Analisa Data dan Pelaporan
  5. Kepala Subbidang Pembinaan Akuntansi dan Pelaporan
  6. Staf Bagian Sekretariat BPKAD
  7. Staf Bidang Akuntansi dan Pelaporan